Image of Pengantar hukum islam dan pelembagaannya di Indonesia

Buku Teks

Pengantar hukum islam dan pelembagaannya di Indonesia



Buku ini mencoba menjawab kebutuhan untuk menyediakan literatur Hukum Islam yang relevan sesuai amanat kurikulum pendidikan hukum di Indonesia. Apabila dibandingkan dengan buku lain yang sejenis, buku ini disusun dengan memperhatikan cakupan materi minimal yang menjadi kesepakatan di antara Pengajar Hukum Islam Perguruan Tinggi Umum di Seluruh Indonesia, yang dikaitkan pula dengan karakteristik dari mahasiswa Fakultas Hukum khususnya di Perguruan Tinggi Umum, perubahan paradigma pendidikan dan perkembangan inovasi pembelajaran, yaitu:

Mata kuliah Hukum Islam adalah mata kuliah wajib dalam kurikulum Fakultas Hukum Perguruan Tinggi di Indonesia.
Mahasiswa Fakultas Hukum Perguruan Tinggi tidak semuanya beragama Islam.
Meskipun mahasiswa beragama Islam, tingkat pemahaman agama mahasiswa belum tentu sama dan pasti beragam.
Peserta didik (mahasiswa) adalah generasi milenial yang sangat literate (melek) teknologi, literate visual, dan literate Generasi ini piawai berselancar di search engine seperti Google, Bing, Yahoo untuk mengulik, memproses, mengakurasi, dan menganalisis informasi ketimbang pasif mendengarkan kuliah di kelas atau berkutat dengan buku-buku di perpustakaan. Itu dilakukan dengan super-cepat melalui 3M: multi-media, multi-platform, dan multi-tasking.
Buku ini juga disusun dengan mempertimbangkan perubahan paradigma pendidikan karena adanya disrupsi pendidikan, perubahan kurikulum ke arah kurikulum berbasis Outcome Based Education (OBE), penerapan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM), dan perubahan orientasi pendidikan yang sudah menggeser peran pengajar (dosen) menjadi mentor, motivator, dan model. Penyusunan buku ini diharapkan selain menjadi acuan bagi mahasiswa Fakultas Hukum UGM, juga dapat menjadi acuan bagi pembelajaran Hukum Islam di Fakultas Hukum di perguruan tinggi umum.


Ketersediaan

1359C1297.272 PEN c1Perpustakaan Fakultas Hukum (Hukum Islam)Tersedia
1359C2297.272 PEN c2Perpustakaan Fakultas Hukum (Hukum Islam)Tersedia
1359C3297.272 PEN c3Perpustakaan Fakultas Hukum (Hukum Islam)Tersedia
1359C4297.272 PEN c4Perpustakaan Fakultas Hukum (Hukum Islam)Tersedia
1359C5297.272 PEN c5Perpustakaan Fakultas Hukum (Hukum Islam)Tersedia
1359C6297.272 PEN c6Perpustakaan Fakultas Hukum (Hukum Islam)Tersedia
1359C7297.272 PEN c7Perpustakaan Fakultas Hukum (Hukum Islam)Tersedia
1359C8297.272 PEN c8Perpustakaan Fakultas Hukum (Hukum Islam)Tersedia
1359C9297.272 PEN c9Perpustakaan Fakultas Hukum (Hukum Islam)Tersedia

Informasi Detail

Judul Seri
-
No. Panggil
297.272 PEN
Penerbit Rajawali Pers : Depok.,
Deskripsi Fisik
xvi, 262 hlm.; 23 cm.
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-623-08-0750-3
Klasifikasi
297.272
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Cet. 1
Subjek
Info Detail Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaDetail XMLKutip ini